Fasilitas Bus Pariwisata Medium
Medium bus pariwisata Arion dengan kapasitas 29 atau 33 seat dapat menjadi pilihan untuk Anda yang ingin melakukan perjalanan dengan grup kecil. Dengan formasi tempat duduk 2(dua) seat di sisi kiri, 2(dua) seat di sisi kanan (2-2) serta 5(lima) seat di barisan paling belakang. Hubungi marketing kami segera melalui WhatsApp untuk harga sewa bus wisata medium 29 atau 33 seat untuk perjalanan wisata maupun antar jemput di Jakarta, Bogor, Bandung, Anyer, Semarang, Surabaya, Yogyakarta, hingga Bali.